EXO terlihat ganteng dalam foto teaser terbaru 'Universe'
Exo baru saja akan merilis Album "EXO *UNIVERSE WINTER SPECIAL ALBUM, 2017"
EXO terlihat ganteng dalam foto teaser terbaru mereka untuk album musim dingin 'Universe'
Exo terus-menerus merilis foto dengan tema kafe dan berpakaian seperti barista. Gambar teaser terbaru adalah kompilasi dari semua gambar yang sebelumnya dirilis dan gambar cangkir kopi dengan tanggal rilis 26 Desember pukul 18:00 KST.
Perilisan album ini sempat tertunda setelah berita kematian Jonghyun SHINee.